Menggunakan mobil jenis MPV seperti Toyota Avanza untuk kebutuhan mudik bisa menjadi salah satu pilihan yang tepat.
Selain ruang kabin yang luas, mobil ini juga dilengkapi dengan bagasi yang lapang. Sehingga Anda tidak perlu khawatir jika harus membawa banyak barang kebutuhan mudik ketika membawa serta seluruh anggota keluarga.
Namun, sebelum menggunakan mobil MPV untuk mudik atau libur lebaran, ada baiknya jika Anda mempersiapkan beberapa hal terlebih dahulu. Salah satu contohnya adalah memasang filter kabin supaya udara yang masuk ke dalam ruangan tetap bersih dari debu dan kotoran lainnya. Selain itu, lakukan lah pengecekan pada bagan steering rack.
Selain itu, lakukan lah pengecekan pada bagian steering rack, kondisi mesin dan suspensi. Sebaiknya periksakan mobil anda secara menyeluruh di bengkel resmi, sebelum melakukan perjalanan mudik. Sehingga perjalanan akan tetap nyaman
Itulah beberapa masalah yang biasa muncul dan harus segera diatasi sebelum menggunakan mobil MPV untuk mudik atau libur lebaran.
sumber : toyota